Cinematography

Mengenal Floorplan Dalam Film

Share

Salah satu hal penting dalam produksi film adalah persiapan. Nah, floorplan adalah salah satu bagian dari persiapan agar shooting film bisa lebih lancar. Pernah mendengar istilah floorplan? Apa itu floorplan? Yuk mengenal floorplan dalam film! Floorplan dalam film merupakan denah set yang digunakan untuk shooting. Floorplan disusun sebelum proses produksi atau pre-production dan sangat berguna sebagai panduan proses produksi.

Mengenal Floorplan Dalam Film

Terdiri dari beberapa jenis floorplan, tetapi yang paling sering digunakan adalah floorplan untuk divisi kamera (berisikan penempatan kamera dan lighting). Sedangkan, floorplan untuk divisi directing (berisikan blocking dan pergerakan aktor di dalam sebuah set). Selain itu kamu juga punya 6 tips yang akan membantumu menyutradarai aktor

Related Post

Layaknya denah yang memiliki simbol. Nah, di floorplan terdapat beberapa simbol yang digunakan itu seperti: simbol kamera, simbol aktor, simbol lighting, dan simbol properti. Semua simbol-simbol tersebut memiliki fungsi untuk memberikan penjelasan penempatan masing-masing item di dalam sebuah set. Floorplan juga biasanya lengkap dengan penjelasan mengenai arti dari simbol-simbol tersebut untuk menghindari kesalahpahaman. Floorplan yang paling umum digunakan ini biasanya sangat berguna untuk mengetahui tata letak lampu, kamera, atribut lainnya, yang memudahkan bagi DOP, gaffer, dan sutradara tentunya. Tidak hanya mengetahui tata letak, tetapi juga bisa memperkirakan alur atau flow DOP dan aktor saat sedang mulai acting.

Untuk mengenal floorplan lebih jelas, nih kamu bisa mengetahui dan mengenal floorplan dari Jason Iskandar, serta contohnya. Ada video terbaru dari kami, #SiasatSinema tentang floorplan di bawah ini. Jangan lupa buat subscribe, share, dan comment ya di Youtube Channel Studio Antelope. Biar kamu ga ketinggalan video-video berfaedah selanjutnya, dong!

This post was published on February 5, 2019 9:00 am

Published by

Recent Posts

Menguak Rahasia Low Light Cinematography: Tips dan Trik untuk Sineas

Dalam dunia sinematografi, memfilmkan dengan cahaya rendah bukan hanya sebuah kebutuhan tetapi sering kali merupakan…

March 27, 2024

8 Situs Terbaik untuk Musik dan Sound Effect Gratis

Dalam dunia kreatif, musik dan efek suara memegang peranan penting dalam memberikan nuansa dan atmosfer…

March 26, 2024

Mengenal Berbagai Jenis Festival Film dan Keunikan Masing-Masing

Dalam dunia perfilman, festival film adalah salah satu momen yang paling dinantikan oleh para sineas,…

March 25, 2024

Proses Brainstorming Series CinLock: Transformasi Ide Menjadi Skenario

Dalam dunia yang penuh dengan tayangan menarik dan beragam, terkadang kita penasaran, bagaimana sih proses…

March 22, 2024

Apakah Kamu Dilahirkan Untuk Menjadi Penulis? Ini 8 Tandanya!

Menulis bukan hanya kegiatan menggoreskan pena di atas kertas atau mengetik di depan layar komputer.…

March 21, 2024

Memahami Peran Showrunner di Balik Sukses Serial TV

Dalam jagat produksi serial TV, terdapat satu peran yang sering kali luput dari perhatian namun…

March 20, 2024